Kondisi Terkini Pembangunan Jembatan Kayu Tanam, Bagaimana saat Lebaran?
TOPIKINI – Pengerajaan jembatan Kayu Tanam yang terletak di jalan nasional, penghubung kota Padang Sumatera Barat dengan Pekanbaru Riau, terus dikebut. Ditargetkan, H -7 lebaran, jembatan sudah bisa dilewati. Desember lalu, jembatan tersebut putus dihantam banjir bandang, dan mendapat perhatian khusus dari presiden Jokowi.
Baca selengkapnya: https://topikini.com/pengerjaan-jembatan-kayu-tanam-yang-putus-dikebut-begini-targetnya/
Loading...